TEGAL,RPN – Anggota Koramil 05 /Suradadi melaksanakan pengamanan (PAM) di wilayah Rest Area Kertasari, Kecamatan Suradadi, Tegal dalam agenda pemantauan Natal dan Tahun Baru pada Kamis (31/12), pagi pukul 09.00 wib.

Kegiatan dilakukan untuk mengantisipasi pengamanan dalam agenda tahunan. Terlihat juga petugas dari Polsek Suradadi, Polres Slawi dan  Dishub Kabupaten ikut melaksanakan PAM demi keamanan. Dalam pemantauan Natal dan Tahun Baru tidak mengalami gejolak arus mudik yang membludak/besar. Sementara arus mudik baik dari arah barat ke timur dan timur ke barat landai lancar dan  aman.

“Dalam kegiatan berjalan dengan lancar dan aman. Kita dibantu dari jajaran Polres dan Dishub, ” ungkap Dandim Tegal Letkol Inf Sutan Pandapotan Siregar S.I.P. (Nrs)

 113 total views,  1 views today

Baca Juga :  Sambut Hari Ibu, Paud Rumah Pintar gelar Deklarasi Komitmen Sekolah Ramah Anak (SRA)

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of